T.M.Revolution alias Takanori Nishikawa adalah seorang penyanyi rock asal Jepang, yang lahir pada 19 September tahun 1970. Dialah yng menyanyikan salah satu opening Gundam SEED, "INVOKE", dan ending Rurouni Kenshin, "Heart of Sword". T.M.Revolution adalah singkatan dari Takanori Makes Revolution. Debutnya pada Mei 1996 dengan lagu "Dokusai" Ia telah membuat 9 studio album, 24 single, 3 kompilasi, dan satu self-style cover. Saat ini dia masih aktif. Selain menjadi penyanyi, dia juga menjadi aktor dan pengisi suara, salah satunya pengisi suara Miguel Aiman di Gundam SEED dan banyak lagi. Ia juga menjadi anggota band Abingdon Boys School.
Sumber : http://en.wikipedia.org/wiki/Nishikawa_Takanori
http://en.wikipedia.org/wiki/T.M.Revolution_discography
Sumber : http://en.wikipedia.org/wiki/Nishikawa_Takanori
http://en.wikipedia.org/wiki/T.M.Revolution_discography